Posts

Tentang Kota Kelahiranku

Image
Kabupaten Kotawaringin Barat yang beribu kota di Pangkalan Bun, berada di Propinsi Kalimantan Tengah dan terletak di antara 3 kabupaten tetangga yaitu, sebelah utara dengan Kabupaten Lamandau, sebelah timur dengan Kabupaten Seruyan, sebelah barat dengan Kabupaten Sukamara dan sebelah selatan berbatasan langsung dengan Laut Jawa. Luas wilayah Kabupaten Kotawaringin Barat tercatat 10.759 km. Pangkalan Bun adalah Ibukota Kabupaten Kotawaringin Barat di Kalimantan Tengah, Indonesia. Pangkalan Bun merupakan bagian dari Kecamatan Arut Selatan dan aglomerasi dari beberapa wilayah kelurahan, terutama Kelurahan Mendawai, Raja, Mendawai Seberang, dan Raja Seberang. Di Kabupaten Kotawaringin Barat terdapat empat sungai besar yakni Sungai Jelai, Sungai Arut, Sungai Lamandau, Sungai Kumai, dan puluhan anak sungai. Permukiman penduduk sejak berabad–abad yang lalu tumbuh di sepanjang sungai ini. Sungai ini selain menjadi tempat mencari ikan untuk kebutuhan makanan sehari-hari, juga tempa

Tips Dan Trik Mengikuti PATI

Image
Tips dan Trik/tutorial/informasi yang sudah saya dapatkan ketika mengikuti PATI (pelatihan Aplikasi Teknologi informasi) adalah Kosep dasar ber internet, Browsing, Hotspot, Email, Blog, MAA, DIGILIB, E-Learning, Search Engine, Wikipedia, Online Document, dan Hosting. Ada berbagai tips and trik dalam berseancar di dunia maya, yaitu ketika kita akan mencara sebuah file yang kita inginkan semisal kita akan mencari file ber extensi PDF. Kita bisa mengetikan pada kolom search engine  “file name ext:pdf” contohnya  “Soal matematika ext:pdf”. Lalu kekita kita akan mengubah peneluusuran seperti mencari apa yang kita cari dengan menunjukan mulai dari harga terrendah sampai harga tertinggi kita bisa mengunakan penelusuran lanjutan. Yang terletak pada scroll paling bawah sendiri di penelusuran lanjutan juga menyediakan banyak pilihan yang kita butuhkan seperti kapan posting di terbitkan dll. Google juga menyediakan google scholar atau bisa di sebut dengan google cendekia. Google

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

Image
Universitas muhammadiyah malang di bagi menjadi tiga kampus yaitu kampus 1, kampus 2, dan kampus 3, kampus 1 terletak di Jl. Bandung No . 1 Malang, kampus 2 terletak di Jl. Bandung Sutami No. 188,dan kampus 3 terletak di Jl. Raya Tlogomas No 246. UMM merupakan kampus Suwasta yang berada di bawah persyarikatan Muhammadiah dan bangsa indonesia, UMM juga merupakan satu dari 174 perguruan tinggi Muhammadiyah. Tahun 2013, setatus Akreditasi insitusi UMM pemperoleh peringkat A (sangat baik) dari Badan Akreditasi Perguruan Tinggi (BAN-PT). Nilai ini sangat membanggakan karena mengingat tidak semua perguruan tinggi negri maupun swasta terakreditasi, apalagi memperoleh nilai tinggi. Banyak sekali keunggulan dari UMM. UMM adalah kampus yang toleransi beragama sebab dapat di lihat dari siswa multikultural yang memiliki kewarganegaraan yang berbeda dan pastinya kepercayaannya juga berbeda. UMM memiliki fasilitas yang serba ada yaitu, Penginapan, Book store, Rumah sakit, SPBU. Universitas M

Anak FEB – Jurusan Akuntansi

Image
Akuntansi adalah jurusan yang berasal dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Akuntansi adalah program yang cukup menjanjikan untuk masa depan dan tidak sedikit keunggulannya. Akuntansi berasal dari penjabaran, pengukuran, atau pemberian kepastian mengenai informasi yang akan membantu pembuatan keputusan untuk membuat alokasi sumber daya keputusan dalam perusahaan, organisasi, dan lembaga pemerintahan. Jurusan Akuntansi lebih mempelajari bagaimana mengklarisifikasikan laporan keuangan perusahaan, organisasi dan lain-lain. Jurusan akuntansi UMM bertujuan menghasilkan sarjana ekonomi yang mempunyai kompetensi di bidang akuntansi yang mampu mengelola aktivitas keuangan organisasi serta memiliki kemampuan mengendalikan dan menganalisis informasi keuangan organisasi bisnis maupun sektor publik. Jurusan ini berstatus Terakreditasi “A”. Secara keseluruhan jurusan Akuntansi di UMM terbilang sangat baik dibanding dengan perguruan tinggi swasta lainnya, bahkan dengar dari kabar burung jurusan

Fasilitas Universitas Muhammadiyah Malang

Image
UMM Hospital Rumah sakit universitas muhammadiyah malang mulai dibangun pada tahun 2009. Proses pembangunan dilaksanakan setelah mendapapatkan izin mendirikan bangunan (IMB) dari pemerintah kabupaten malang melalui unit pelayanan terpadu perizinan no: 180/05989/IMB/421.302/2009. Pada bulan oktober 2012 RS UMM mendapatkan izin mendirikan rumah sakit dari dinas kesehatan kabupaten malang dengan no: 503.1/83/421.103/2012. Kemudian pada tanggal 20 juni 2013 RS UMM mendapatkan izin operasional rumah sakit sementara dengan no: 180/0006/IORS/421.302/2013. Rumah sakit UMM pada tanggal 17 agustus 2013 bertepatan dengan hari kemerdekaan RI 68. Rumah sakit ini merupakan sarana penunjang pendidikan dan merupakan salah satu profit center dari UMM. Lokasi RS tidak jauh dari kampus III UMM yaitu tepatnya disebelah timur terminal Landungsari. Sengkaling Taman rekreasi sengkaling terletak di  jl. Raya mulyoagung no.188, kec. Dau  kabuapten malang, atau berjarak sekitar 10 km d